7 Manfaat Minyak Kelapa Untuk Kesehatan

7 Manfaat Minyak Kelapa Untuk Kesehatan

Manfaat Minyak Kelapa – Selain sering digunakan untuk memasak, minyak kelapa ternyata diklaim menawarkan segudang khasiat bagi kesehatan kita. Tak hanya itu seiring perkembangnya zaman pengolahan minyak kelapa kini sudah tidak lagi dibuat secara tradisional dengan begitu akan mendapatkan hasil yang lebih maksimal.

 

Selain itu juga minyak kelapa termasuk mudah untuk didapatkan dan diaplikasikannya yang membuatnya menjadi keunggulans sendiri. Minyak kelapa yang paling bagus adalah minyak kelapa murni atau biasa disebut Virgin coconut oil ( VCO ) yang termasuk minyak kelapa bukan olahan. Salah satu ciri – ciri jika minyak kelapa itu bagus atau tidak adalah dari minyak kelapa yang baik diekstrak dari kelapa yang masih segar tanpa menggunakan tambahan  bahan kimia dan tidak menggunakan suhu yang tinggi saat mengelolanya yang membuat minyak kelapa ini memiliki kandungan alaminya tidak hilang dan rusak.

Manfaat Minyak Kelapa untuk kesehatan

Jika dibandingkan dengan minyak kelapa pada umumnya atau minyak goreng yang berasal dari kelapa kopra, Virgin coconut oil terbaik berkualitas ekspor. Minyak Kelapa berwarna bening dan tidak terasa enek di tenggorokan saat dikonsumsi langsung. Sangat membantu tubuh tetap sehat dan Anda dapat membelinya di https://www.ekafarm.com/ atau anda dapat memesan langsung di Whatsapp 0811-2650-296

1. Mencegah Penyakit Liver

manfaat minyak kelapa yang pertama adalah mencegah Penyakit liver. Penyakit liver merupakan penyakit yang mematikan tapi banyak orang yang tidak menyadarinya. Liver merupakan istilah untuk setiap gangguan pada liver atau hati yang menyebabkan organ ini tidak dapat berfungsi dengan baik. Fungsi hati sendiri bagi tubuh untuk melakukan regenerasi sel – sel nya yang rusak. Akan tetapi Jika dalam kondisi tertentu seperti banyak nya sel sel yang rusak akan membuat kerja dari hati akan terbebani. biasanya fungsi hati akan mulai terlihat penurunan ketika kerusakan sel – sel hati mencapai 75%. Tak hanya bisa dialami oleh orang dewasa, Tak hanya orang dewasa penyakit liver juga sering dialami oleh anak – anak dan bayi.  

Tapi anda tidak perlu khawatir, anda dapat menjaga kesehatan hati anda dengan cara memanfaatkan minyak kelapa murni. Yang dibuktikan pada jurnal of the science food and agriculture yang dibuat di tahun 2017 yang dimana melakukan uji coba terhadap beberapa tikus yang memiliki penyakit liver. Yang dibagi menjadi dua kelompok ada yang mengonsumsi glukosa tinggi dan yang satu dengan minyak kelapa. Setelah 4 minggu dilakukan eksperimen, hasilnya tikus yang mengkonsumsi minyak kelapa memiliki kesehatan hati lebih baik dari tikus yang mengkonsumsi diet glukosa yang tinggi. Dengan hasil uji eksperimen tersebut dapat disimpulkan bahwa khasiat minyak kelapa dalam mengobati kesehatan hati atau liver.

2. Meningkatkan kadar kolesterol baik (HDL)

manfaat minyak kelapa yang kedua adalah meningkatkan kadar kolesterol baik (HDL). HDL adalah kolesterol yang berfungsi untuk membersihkan kelebihan kolesterol yang berbahaya di dalam darah dan membawa kembali ke hati untuk dikeluarkan dari tubuh. Oleh karena itu HDL ( high – density lipoprotein ) yang biasa disebut sebagai kolesterol baik.

Salah satu manfaat minyak kelapa yaitu dapat meningkatkan kadar kolesterol baik (HDL). Hal ini dapat diperoleh berkat kandungan trigliserida rantai menengah (MTC) di dalam minyak kelapa. Senyawa pada minyak kelapa ini telah terbukti dapat membantu meningkatkan kadar kolesterol baik.

3. Membantu Menurunkan Berat Badan

manfaat minyak kelapa yang ketiga adalah Membantu menurunkan berat badan. Memiliki berat badan ideal adalah idaman banyak orang. Tak jarang untuk mencapai berat badan yang ideal banyak orang rela menurunkan berat badan mati – matian. Apalagi, semenjak sadar akan masalah kesehatan terkait obesitas dan diabetes, Banyak orang berlomba melakukan menurunkan berat badan.

Anda dapat menggunakan minyak kelapa untuk membantu anda untuk menurunkan berat badan anda. MCT yang  terkandung dalam minyak kelapa dipercaya dapat meningkatkan jumlah kalori yang dibakar di dalam tubuh. Namun, perlu diingat juga dalam hal menurunkan berat badan anda tidak bisa hanya mengandalkan minyak kelapa semata. Anda juga perlu olahraga secara rutin dan menjaga pola makan seimbang dan sehat

4. Melindungi Kulit, Rambut, dan Gigi

manfaat minyak kelapa yang selanjutnya adalah dapat melindungi kulit, rambut dan gigi. Selain sering dapat menurunkan kolesterol, minyak kelapa ternyata sering di gunakan untuk menjadi bahan pembuatan kosmetik. Kandungan dalam minyak kelapa dapat meningkatkan kesehatan dan penampilan kulit serta rambut seseorang.

5. Bersifat Antibakteri

Untuk manfaat minyak kelapa yaitu ampuh mencegah kulit dari terjadinya dehidrasi. Hal ini karena asam lemak yang berada di dalam minyak kelapa mempunyai zat anti radang dan antibacterial. Dengan demikian minyak kelapa berperan sebagai lapisan yang ampuh mencegah dehidrasi.

Lantaran mempunyai zat antibakteri dan antiradang inilah minyak kelapa juga dapat digunakan untuk membantu meredakan serta mencegah jerawat hormonal yang muncul ketika ibu hamil. Cara mengaplikasikannya yaitu oleskan minyak kelapa dalam jumlah sedikit saja di area wajah yang bermasalah secara langsung.

6. Membantu untuk Merawat Kuku

Anda bisa merasakan manfaat minyak kelapa untuk merawat kuku dan kulit tangan. Sebab minyak kelapa kaya akan mineral dan vitamin yang dibutuhkan untuk pertumbuhan kuku. Bukan itu saja minyak kelapa mengandung pula lemak yang memberikan kelembaban sehingga kuku lebih terhidrasi dan terlindungi. Keunggulan lain yaitu bahan makanan tersebut mempunyai tekstur mudah meresap dan dapat bekerja efektif menjaga kulit kering.

Cara agar Anda bisa merasakan manfaat tersebut yaitu silahkan mengoleskan minyak kelapa ke seluruh bagian kuku dan di sekitar kutikula dengan gerakan memutar secara berkala. Anda bisa melakukan hal tersebut setiap satu minggu dua kali ketika malam hari agar bisa mendapatkan hasil terbaik berupa tampilan kuku lebih lembab, mengkilat dan tidak mudah rapuh.

7. Pelembab Tubuh

Untuk manfaat minyak kelapa berikutnya adalah dapat menjadi pelembab tubuh bagian mana saja. Hal ini karena minyak kelapa tak mempunyai sifat comedogenic alias non comedogenic. Inilah yang menjadi penyebab banyak dermatologis tak melarang pemakaian minyak kelapa baik di kulit wajah maupun tubuh. Sebab itulah Anda bisa merasakan manfaat dari minyak kelapa sebagai pelembab untuk tubuh.

Kendati demikian harap perhatikan jika minyak kelapa yang Anda gunakan asli saat mengaplikasikannya ke kulit terutama wajah. Dengan demikian pemakaian minyak kelapa tidak akan memicu masalah baru bagi kulit. Dalam penggunaanya minyak kelapa dapat meningkatkan kadar air kulit kering dan mengurangi gejala eksim serta dapat melindungi rambut dari kerusakan. Dan jika minyak kelapa digunakan untuk obat kumur, juga dapat membunuh beberapa bakteri berbahaya di dalam mulut.

Nah, itu dia Manfaat Minyak Kelapa Untuk Kesehatan kulit, rambut dan tubuh .  jika anda sedang mencari minyak kelapa VCO. Gunakanlah Minyak Kelapa Murni dari Eka Farm. Karena VCO Eka Farm diekstrak dari kelapa yang masih segar tanpa menggunakan tambahan bahan kimia dan pemanasan agar kandungan gizinya tidak rusak. Oleh karena itu, VCO berpotensi sebagai antioksidan yang memiliki banyak manfaat selain untuk wajah yaitu untuk Kesehatan tubuh seperti menjaga kesehatan jantung, membantu menaikkan kadar lemak baik (HDL), dan mencegah penuaan dini. Anda dapat membeli VCO melalui Whatsapp 0811-2650-296  atau kunjungi web kami di Produsen VCO Indonesia

 

Tinggalkan Balasan